Mirip Kisah Nabi Yunus, Seorang Nelayan Ditelan Paus Lalu Dimuntahkan Kembali

Minggu, 13 Juni 2021 | 14:56 WIB
Mirip Kisah Nabi Yunus, Seorang Nelayan Ditelan Paus Lalu Dimuntahkan Kembali
Ilustrasi ikan-ikan paus (Shutterstock).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Saya benar-benar berada di dalam; itu benar-benar gelap," kata Packard lebih lanjut kepada Cape Cod Times.

"Saya berpikir, 'tidak mungkin saya keluar dari sini. Saya sudah selesai, saya sudah mati.' Yang bisa saya pikirkan hanyalah anak laki-laki saya - mereka berusia 12 dan 15 tahun." jelasnya.

Saat berada di dalam paus, Packard meronta dan setelah beberapa saat paus itu mulai menggelengkan kepalanya dan memuntahkannya, lapor Cape Cod Times.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI