Pelatihan Prakerja Gelombang 13 dan Cara Belinya

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 06 April 2021 | 21:04 WIB
Pelatihan Prakerja Gelombang 13 dan Cara Belinya
Ilustrasi Kartu Prakerja, pelatihan Prakerja Gelombang 13. (Antaranews.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Buka situs pintaria.com/kartuprakerja
  • Klik daftar/masuk 
  • Isi data pengguna
  • Klik daftar
  • Masuk ke situs sso.pintaria.com
  • Masukkan email dan password yang sudah didaftarkan lalu klik 'masuk'
  • Pilih menu Kartu Prakerja dan scroll ke bawah untuk melihat jenis kursus dan klik kurus yang ingin diikuti. 
  • Masukkan nomor HP dan bayar kursus dengan memasukkan nomor ID Prakerja beserta kode OTP, lalu klik 'bayar'
  • Untuk memulai pelatihan, klik 'Kelas Saya'. 
  • Isi survei lalu klik 'Masuk Kelas' untuk mengikuti pelatihan

4. Cara Beli Pelatihan Kartu Prakerja di Pijar Mahir 

  • Daftar akun dengan situs pijarmahir.id 
  • Isi form pendaftaran
  • Verifikasi dengan email 
  • Pilih pelatihan yang ingin diikuti
  • Klik 'beli sekarang' untuk melakukan pembelian. 
  • Pilih metode pembayaran dengan Kartu Prakerja 
  • Klik 'Bayar' dan lanjutkan pembayaran
  • Cek status pemesanan di email
  • Verifikasi pembayaran dengan memasukkan nomor Kartu Prakerja dan kode OTP 
  • Mulai pelatihan dengan klik tombol 'Mulai Belajar' via email. 


5. Tutorial Beli Pelatihan Kartu Prakerja di MauBelajarApa 

  • Masuk ke website maubelajarapa.com
  • Pilih kelas yang disediakan
  • Pilih kelas dan jadwal kelas lalu klik 'Daftar'
  • Buat akun dan login sebelum memulai pelatihan
  • Cek detail pesanan kelas lalu pilih metode pembayaran dengan Kartu Prakerja 
  • Isi nomor Kartu Prakerja lalu masukkan kode OTP yang dikirim via SMS
  • Klik Place Order untuk melanjutkan pemesanan
  • Konfirmasi pembelian akan dilakukan via email

6. Tutorial Beli Pelatihan Prakerja di Sekolahmu

  • Masuk ke situs https://prakerja.sekolah.mu/kartuprakerja
  • Pilih jenis pelatihan yang akan diikuti lalu buat akun 'Sekolahmu' dan login. 
  • Setelah login, konfirmasi pembayaran dengan mengisi nomor Kartu Prakerja lalu pilih 'Lanjut Bayar'
  • Kode OTP akan dikirimkan melalui SMS 
  • Jika pembelian berhasil, klik 'Mulai Belajar' untuk memulai pelatihan. 

7. Tutorial Beli Pelatihan Prakerja di Sisnaker 

  • Buka situs kemnaker.go.id
  • Buat akun Sisnaker lalu login
  • Pilih menu 'Pelatihan' di laman awal 
  • Pilih daftar sebagai peserta pelatihan
  • Pilih program pelatihan dan lembaga penyedia pelatihan lalu klik 'Daftar'
  • Masukkan nomor Kartu Prakerja dan tunggu kode OTP yang dikirimkan via email
  • Setelah verifikasi berhasil, klik 'Cek Portofolio'
  • Klik judul pelatihan lalu klik 'Mulai Pelatihan' 

Demikian cara beli pelatihan Kartu Prakerja bagi anda yang lolos. Batas pembelian pelatihan Prakerja Gelombang 13 sampai tanggal 8 April 2021, jadi manfaatkan sisa waktu yang ada ini. Jangan sampai insentif Kartu Prakerja yang menjadi hak kalian terbuang sia-sia. 

Kontributor : Lolita Valda Claudia

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI