Teroris Tetap Eksis Beraksi Amaliyah, Aparat Tak Kecolongan?

Senin, 29 Maret 2021 | 16:31 WIB
Teroris Tetap Eksis Beraksi Amaliyah, Aparat Tak Kecolongan?
Pasutri bomber di Gereja Katedral Makassar
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Mereka terlibat pendanaan pelaku bom bunuh diri di Filipina, fasilitator pelarian Andi Baso terduga pelaku pengeboman gereja Oikomene Samarinda 2017," kata Wawan.

Tak hanya itu, para anggota JAD yang ditangkap disebut sudah melakukan persiapan fisik. Ada target pengejaran yang tewas saat penangkapan.

"Terduga teroris yang tertembak waktu itu diduga akan melakukan aksi bom bunuh diri," jelasnya.

REKOMENDASI

TERKINI