Surat Al Falaq: Bacaan Latin, Arti, dan Manfaatnya

Rifan Aditya Suara.Com
Minggu, 14 Maret 2021 | 16:11 WIB
Surat Al Falaq: Bacaan Latin, Arti, dan Manfaatnya
Surat Al Falaq: Bacaan Latin, Arti, dan Manfaatnya - Ilustrasi Alquran. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Surat Al Falaq merupakan surah ke-113 dalam Al-Quran. Kata 'Al-Falaq' diambil dari ayat pertama surat trsebut yang berarti 'waktu subuh'. Bagaimana bacaan latin dan arti Surat Al Falaq?

Surat Al Falaq terdiri dari lima ayat dan termasuk dalam surat Makkiyah. Umumnya, surat Al Falaq dibaca pada rakaat ketiga saat salat witir. Meski demikian, hukum membaca surat Al Falaq saat salat witir di rakaat ketiga adalah sunah. Berikut ini bacaan latin surat Al Falaq beserta artinya.

Bacaan Surat Al Falaq ayat 1-5

Ayat pertama: qul a'u birabbil-falaq
Artinya: Katakanlah, "Aku berlindung kepada Tuhan yang menguasai subuh (fajar),

Ayat kedua: min syarri m khalaq
Artinya: dari kejahatan (makhluk yang) Dia ciptakan,

Ayat ketiga: wa min syarri gsiqin i waqab
Artinya: dan dari kejahatan malam apabila telah gelap gulita,

Ayat keempat: wa min syarrin-naffti fil-'uqad
Artinya: dan dari kejahatan malam apabila telah gelap gulita,

Ayat kelima: wa min syarri sidin i asad
Artinya: dan dari kejahatan orang yang dengki apabila dia dengki."

Manfaat Membaca Surat Al Falaq

Baca Juga: Surat Yasin Ayat 1-10, Latin dan Terjemahan

Menurut Quraish Shihab, surat Al Falaq mengajarkan manusia untuk sadar dan berlindung hanya kepada Allah SWT dalam menghadapi kejahatan di dunia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI