Lambangkan Warga AS, Panitia Pelantikan Biden Tancapkan 200.000 Bendera

Rabu, 20 Januari 2021 | 12:17 WIB
Lambangkan Warga AS, Panitia Pelantikan Biden Tancapkan 200.000 Bendera
200.000 ribu bendera Amerika Serikat dipasang di halaman National Mall.[Twitter]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Biden menekankan bahwa sebagian besar kegiatan peresmian, yang biasanya diisi dengan parade megah, sebagian besar akan diubah menjadi virtual.

Namun, Biden dan Wakil Presiden terpilih Kamala Harris akan mengambil sumpah jabatan mereka di tangga Gedung Capitol.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI