Jokowi Sudah Mantap Pilih Calon Kapolri, Istana: Tinggal Tunggu Waktunya

Senin, 04 Januari 2021 | 19:13 WIB
Jokowi Sudah Mantap Pilih Calon Kapolri, Istana: Tinggal Tunggu Waktunya
Presiden Jokowi. (sumber: medcom)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Terkait kapan usulan nama calon Kapolri yang diserahkan Jokowi ke DPR, Moeldoko meminta awak media untuk menanyakan langsung ke DPR.

"Tanya Sekjen sana donk. Itu lebih pas," katanya. 

Untuk diketahui, tiga nama jenderal bintang 3 sebagai calon kuat Kapolri yakni Kepala BNPT Komjen Boy Rafli, Wakapolri Komjen Gatot Eddy Pramono, Kabaharkam Komjen Agus Andrianto.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI