Senator Kubu Presiden Brasil Kena OTT, Sembunyikan Uang di Celana Dalamnya

Jum'at, 16 Oktober 2020 | 09:55 WIB
Senator Kubu Presiden Brasil Kena OTT, Sembunyikan Uang di Celana Dalamnya
Senator Brasil, Chico Rodrigues. [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Saya tidak percaya ada [korupsi] di pemerintahan saya," kata Bolsonaro pada hari Rabu, mengancam akan memberikan "tendangan keras" dari setiap politisi yang korupsi.

Pemerintahan Bolsonaro dirundung skandal, termasuk kecurigaan bahwa salah satu putranya, Flavio, memimpin jaringan korupsi yang sudah berlangsung lama. Flavio Bolsonaro sendiri membantah klaim tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI