Mengintip Rahayu Saraswati Lari Pagi

Siswanto Suara.Com
Rabu, 02 September 2020 | 16:13 WIB
Mengintip Rahayu Saraswati Lari Pagi
Rahayu Saraswati bicara soal kekerasan pada perempuan. (YouTube/Deddy Corbuzier)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pandemi Covid-19, kata Saraswati, membuat pilkada tahun ini benar-benar berbeda dari pilkada yang diselenggarakan sebelum-sebelumnya. Politisi Partai Gerindra itu menyebutnya: unpresedented.

Saraswati berharap kepada Komisi Pemilihan Umum untuk membantu memberikan kepastian kepada masyarakat agar mereka merasa benar-benar aman ketika nanti datang ke tempat pemungutan suara untuk mencoblos.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI