Simbol-simbol yang Dianggap Janggal Publik dalam Uang Baru Rp 75.000

Selasa, 18 Agustus 2020 | 18:11 WIB
Simbol-simbol yang Dianggap Janggal Publik dalam Uang Baru Rp 75.000
HUT RI, Bank Indonesia Meluncurkan Uang Khusu Rp 75.000
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hal ini, lanjunya, untuk mengenang para proklamator menyampaikan isi proklamasi.

"Ada gunungan yang memiliki filosofi sebagai pembuka dan permulaan lembaran baru. Kita juga melihat disitu hasil kemerdekaan kita," kata Rosmaya.

Kemudian, tutur Rosmaya, terdapat juga gambar anak-anak mewakili wilayah barat dan timur untuk memperteguh kebhinekaan.

Terdapat pula, gambar satelit merah putih yang sebagai gambaran kekokohan dan jembatan komunikasi Negara Indonesia.

Baca Juga: Fakta Baju Adat Suku Tidung di Uang Baru Rp 75.000 yang Dituding dari China

"Kemudian kalau kita lihat era global dengan peta Indonesia emas kita lihat pada bola dunia yang melambangkan peran strategis Indonesia dalam kancah global. Serta anak-anak Indonesia tadi menggambarkan SDM yang unggul di era indonesia maju," imbuh dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI