5. Ledakan Tunguska, Siberia
Ledakan di dekat Sungai Podkamennaya Tunguska, Siberia meratakan sekitar 500.000 hektar hutan Siberia secara misterius pada tahun 1908.
Selain itu, kekuatannya juga diperkirakan sebesar 4 megaton TNT atau 250 kali lebih kuat dari bom Hiroshima. Dari hal ini ilmuwan berpikir jika ledakan tersebut berasal dari asteroid atau komet.
Itulah 5 ledakan terbesar sepanjang sejarah.
Baca Juga: Jumlah Korban Ledakan Lebanon Mencapai 100 Orang, Kerugian Ditaksir Rp 72 T