Dokter Muda Spesialis Paru di Medan Meninggal karena Corona

Dwi Bowo Raharjo Suara.Com
Minggu, 02 Agustus 2020 | 12:59 WIB
Dokter Muda Spesialis Paru di Medan Meninggal karena Corona
Ilustrasi pemakaman jenazah pasien dalam pengawasan (PDP) COVID-19 dengan standar Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) yakni membungkusnya menggunakan plastik. (FOTO ANTARA/Dok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Adhika merupakan dokter yang terlibat langsung dalam penanganan pasien Corona di Rumah Sakit Colombia Asia.

Bahkan saat pemerintah mengaktifkan Rumah Sakit GL Tobing di Tanjungmorawa, Kabupaten Deliserdang, Sumut, dokter Andhika menjadi salah satu penanggungjawab disana.

Meski bukan sebagai ASN, dokter Andhika mengabdikan dirinya dalam penanganan pandemi Corona hingga ia harus dirawat selama dua pekan. Andhika terkonfirmasi positif terpapar Corona, hingga akhirnya meninggal dunia.

Itulah 5 dokter di Kota Medan yang gugur akibat pandemi. Mereka menjadi garda paling depan dalam menangani pasien Corona, yang rentan terinfeksi dan bahkan mengancam nyawa.

Baca Juga: Alami Gejala Virus Corona Covid-19, Ternyata Remaja Ini Idap Kanker!

Kontributor : Muhlis

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI