Ditangkap Telanjang, Keluarga: Hana Hanifah Pulang Hari Ini

Selasa, 14 Juli 2020 | 17:34 WIB
Ditangkap Telanjang, Keluarga: Hana Hanifah Pulang Hari Ini
Hana Hanifah [Instagram/@hanaaaast]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Keluarga mengklaim Hana Hanifah diperbolehkan pulang, Selasa (14/7/2020) hari ini. Hana Hanifah ditangkap dalam kasus prostitusi online dalam keadaan telanjang.

Hal itu dipastikan Putri Syah, istri dari sepupu Hana Hanifah, Nabil Saleh Hilabi. Putri Syah jenguk Hana Hanifah di Polresta Medan Selasa siang sampai sore. Dia ditemani kuasa hukum Hana Hanifah, Machi Ahmad.

Putri Syah mengenakan baju biru garis hitam dan celana berwarna sama serta kerudung motif garis itu datang bersama Machi Ahmad sekira pukul 13.00 WIB.

Usai keluar dari ruang penyidik Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polrestabes Medan,
mengatakan jika kondisi Hana Hanifah dalam kondisi sehat.

Baca Juga: Kasus Prostitusi Hana Hanifah, Amanda Manopo : Mungkin Dijebak

"Alhamdulillah baik, kondisinya baik-baik aja," ucap Putri Syah dengan terburu-buru masuk ke mobil warna hitam dengan nomor polisi BK 1022 BN.

"Insya Allah hari ini pulang," ungkapnya sambil menutup pintu mobil.

Kontributor : Muhlis

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI