Aktivitas AS di Selat Taiwan Meningkat, China Kirim Kapal Perusak Mutakhir

Syaiful Rachman Suara.Com
Senin, 13 Juli 2020 | 23:02 WIB
Aktivitas AS di Selat Taiwan Meningkat, China Kirim Kapal Perusak Mutakhir
Kapal Perusak China tipe 052D berlayar di laut China Timur. [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pesawat militer AS mungkin akan terlibat latihan Han Kuang setelah secara rahasia mengirimkan personel militer pada latihan serupa tahun lalu.

AS dan Taiwan rencananya akan bekerja sama melawan berbagai kemungkinan reunifikasi melalui operasi pasukan militer PLA, demikian pendapat Li Jie, pakar pasukan laut di Beijing.

Menurut Jie, latihan Angkatan Laut PLA itu dapat menangkal operasi pengintaian AS sekaligus mengirimkan sinyal peringatan kepada Taiwan.

Seperti halnya pengintaian yang dilakukan AS terhadap China, PLA juga mampu melakukan operasi serupa di basis militer AS di kawasan Asia-Pasifik.

Baca Juga: AS Setujui Paket Rudal Patriot untuk Taiwan Senilai Rp8,9 Triliun

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI