Ada Olshop Ngaku-ngaku Bendahara Tokopedia, Warganet: Dikira Karang Taruna

Kamis, 25 Juni 2020 | 15:52 WIB
Ada Olshop Ngaku-ngaku Bendahara Tokopedia, Warganet: Dikira Karang Taruna
Ilustrasi aplikasi Tokopedia. [Antara]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Belakangan diketahui, olshop bernama Agil Shoh itu telah ditutup oleh pihak Tokopedia. Barang-barang di toko tersebut masih bisa dilihat namun tidak bisa melakukan transaksi karena telah dibekukan.

"Yah tutup padahal mau beli di bapak bendahara Tokopedia," tulis @ramadrh.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI