Penyaluran Bansos Belum 100 Persen, Mensos Ungkap Alasannya

Rabu, 17 Juni 2020 | 16:14 WIB
Penyaluran Bansos Belum 100 Persen, Mensos Ungkap Alasannya
Menteri Sosial (Mensos) Juliari Batubara mengunjungi Puskesmas 1 Turi, Sabtu (22/2/2020), pascatragedi susur Sungai Sempor SMP N 1 Turi Sleman pada Jumat (21/2/2020). - (Suara.com/Julianto)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Mengingat pada saat pandemi covid-19 ini harus menyesuaikan dengan protokol kesehatan dan sebagian besar dari sisa target penerima manfaat ini berada di wilayah-wilayah yang memang remote area atau tidak mudah terjangkau," ucap dia.

Lebih lanjut, Juliari menegaskan bahwa target penyeluran kartu sembako segera terealisasi 100 persen pada bulan Juli.

"InsyaAllah bulan depan kita bisa mencapai 20 juta keluarga untuk program sembako atau BPNT sehingga target 20 juta KPM bisa tercapai," katanya.

Baca Juga: Komisi X Gelar Rapat dengan Gugus Tugas Covid-19

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI