Merujuk data Worldometers.info, Brasil kekinian menduduki peringkat kedua sebagai negara dengan kasus infeksi virus Corona tertinggi di belakang Amerika Serikat.
Hingga Kamis (11/6/2020), negara di Amerika Selatan itu telah mencatatkan 775.184 kasus infeksi, di mana angka kematian mencapai 39.797 jiwa.