CEK FAKTA: Benarkah Alquran Nusantara Sudah Mulai Direalisasikan?

Selasa, 09 Juni 2020 | 12:40 WIB
CEK FAKTA: Benarkah Alquran Nusantara Sudah Mulai Direalisasikan?
Pesan yang menyebut Al Quran nusantara sudah direalisasikan. (Turnbackhoax.id)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

(Sebaiknya) tidaklah seseorang membaca Al-Quran kecuali dengan cara langsung melihat Al-Quran atau hanya dari cetakan Saudi saja.

Karena disana banyak salinan Al-Quran dalam status net yang terdistorsi.
(Read: banyak aplikasi quran yang telah di rubah).

Ini adalah copy-an dari mushaf-mushaf yang ada di (…. almarikat)

Info ini harus segera di share dengan cepat wahai orang-orang (yang masih peduli dengan) kebaikan.

Baca Juga: Ojek Online di Depok Dilarang Angkut Penumpang sampai 2 Juli

Barang siapa yang membaca pesan ini, maka telah sampai padanya, dan tidak ada ‘udzur baginya untuk tidak menyampaikannya.

Program Al-Quranul Karim, tapi ada distorsi/ perubahan (isinya).

(Dan) pada hari ketika Rabb-mu bertanya padamu:
“Apa yang kau lakukan untuk agamamu?”

Engkau menjawab: “aku membelanya ya Rabb”

Sebarkan…
Jazaakumullahu khairan…
Semoga Allah membalasmu dengan kebaikan…

Baca Juga: Citra Satelit Ungkap Virus Corona Mungkin Menyebar di Wuhan Sejak Agustus

Ya Allah…
(Persaksikan) bahwa diriku telah menyampaikan hal ini…

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI