Suara.com - Kali ini Suara.com akan membahas daftar PTN dan Politeknik Negeri yang buka pendaftaran SBMPTN 2020, mari disimak bersama!
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan secara resmi membuka pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) untuk seleksi masuk perguruan tinggi negeri.
Pendaftaran UTBK dibuka pada 2-20 juni 2020 mendatang melalui website resmi Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT).
Bagi calon mahasiwa hanya diperbolehkan mengikuti UTBK 2020 sekali dengan syarat dan ketentuan yang ditetapkan.
Baca Juga: Terkait Aksi Protes di AS, Sony Tunda Acara PlayStation 5
Sehubungan dengan adanya pandemi Covid-19, UTBK 2020 kali ini berupa Tes Potensi Skolastik (TPS) yang bertujuan untuk mengukur kemampuan kognitif mahasiswa.
Nantinya, kelompok ujian UTBK akan dibagi menjadi dua kolompok yakni Kelompok Ujian Sains dan Teknologi (Saintek) dan Kelompok Ujian Sosial dan Humaniora (Soshum).
Setiap peserta UTBK dapat memilih paling banyak dua program studi dalam satu atau dua PTN.
Adapun pelaksanaan UTBK dijadwalkan pada 5-12 Juli 2020.
Selengkapnya, berikut daftar PTN dan Politeknik Negeri UTBK-SMBPTN 2020 seperi dikutip Suara. com dari laman resmi LTMPT.
Baca Juga: Belajar di Rumah Bikin Siswa 'Tertinggal', Orang Tua: Yang Penting Selamat
85 Daftar PTN (Program Sarjana)