Hotman Paris Soroti Wanita Berbaju Merah di Tengah Demo AS, Siapakah Dia?

Selasa, 02 Juni 2020 | 07:22 WIB
Hotman Paris Soroti Wanita Berbaju Merah di Tengah Demo AS, Siapakah Dia?
Hotman Paris soroti perempuan berbaju merah di tengah demo AS. (Instagram/@hotmanparisofficial)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Marie Elka Pangestu mantan Mendag kabinet Indonesia Bersatu," kata @ipannn***.

"Bu Mari Elka Pangestu lagi nonton demo, sama aja kaya kita, kalo ada demo/keramaian pasti juga nimbrung kan," celoteh @oryza_si***

Begitu juga dengan @donnie*** yang berkomentar, "Ibu Mari Elka Pangestu, Director World Bank".

Sementara itu, warganet lainnya pun turut memberikan komentar yang sama.

Baca Juga: Video Bek Persija Putri Anggita Siram-siraman Air Sama Pacar, Auto Baper!

Namun hingga berita ini disusun, belum diketahui pasti mengenai identitas sosok perempuan berbaju merah dalam video unggahan Hotman Paris.

Heboh Pria Bertato Peta Indonesia di Demo AS, Hotman Paris: Jangan-jangan..

Pengacara kondang Hotman Paris Hutapea turut berkomentar soal viralnya pria bertato peta Indonesia yang terlibat dalam demo besar di Amerika Serikat.

Hotman Paris bertanya-tanya siapa identitas pria bertato peta kepulauan Indonesia itu.

"Yang lagi heboh di Amerika Serikat! Lagi apa dia? Pegang apa dia?? Siapa dia?? Hehe ada tato gambar peta Indonesia di tangannya! Jangan-jangan ini Lae Poltak yang dulu di cililitan atau Mas yang dulu merantau ke New York?" tulis Hotman melalui Instagram-nya, Senin (1/5)

Baca Juga: Hidup Susah di Tengah Corona, Ateng dan Istri Tidur di Bekas Kandang Ayam

Setelah ditelusuri, foto pria bertato ini merupakan karya dari jurnalis foto asal Philadelphia, Pennsylvania, Tom Kelly IV. Foto tersebut diunggah Tom ke akun Facebook-nya, Minggu (31/5)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI