Paus Fransiskus Sahkan Aturan Baru Antikorupsi di Vatikan

Bangun Santoso Suara.Com
Selasa, 02 Juni 2020 | 05:41 WIB
Paus Fransiskus Sahkan Aturan Baru Antikorupsi di Vatikan
Paus Fransiskus menyampaikan berkahnya dalam seremoni Jalan Salib Jumat Agung (Via Crucis) di Alun-alun Santo Petrus Vatikan (10/4/2020) di masa lockdown Tahta Suci Vatikan serta Italia untuk menghentikan penyebaran pandemi Covid-19 [AFP/Pool/Andrew Medichini].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Giuseppe Pignatone, mantan jaksa penuntut anti-mafia Italia yang kini memimpin sistem pengadilan Vatikan, mengatakan norma-norma itu memberi pejabat kehakiman kekuatan untuk menangguhkan kontrak yang mencurigakan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI