Abaikan Protokol Kesehatan, Warga Berkerumun di Tanah Abang Beli Baju Baru

Rabu, 20 Mei 2020 | 12:30 WIB
Abaikan Protokol Kesehatan, Warga Berkerumun di Tanah Abang Beli Baju Baru
Warga berdesak-desakan berburu keperluan lebaran di Blok F Pasar Tanah Abang, Jakarta di tengah PSBB. (Suara.com/Bagaskara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Yang di Blok G masih ada (aktivitas), namun di trotoar saja," ujar Yassin melalui pesan singkat kepada Suara.com.

Meski demikian, Yassin mengklaim pihaknya tetap memberi imbauan bagi para pedagang untuk menghentikan sementara aktivitas jual beli. Pasalnya, kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar yang diterapkan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta hinggs kekinian masih berlangsung.

"Masih, kami masih beri imbauan. Berlangsung terus pokoknya," sambungnya.

Yassin mengakui jika pihaknya kewalahan mengawasi pedagang yang nekat berjualan. Yassin mengaku jumlah personel Satpol PP kalah banyak dengan para PKL di Tanah Abang.

Baca Juga: Jakarta Berpotensi Diguyur Hujan Disertai Petir Hari Ini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI