Lockdown Virus Corona Bikin Kasus Penularan HIV Menurun di London

Jum'at, 08 Mei 2020 | 19:31 WIB
Lockdown Virus Corona Bikin Kasus Penularan HIV Menurun di London
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dr. Alan McGowan juga mengungkapkan partisipasi orang-orang dalam kesempatan memerangi penularan HIV sangat penting untuk meringankan kerja tenaga kesehatan di Inggris.

"Orang yang hasil tesnya positif dapat memulai pengobatan segera yang berarti mereka tidak dapat menularkannya ke orang lain," jelas Alan.

"Terlebih lagi, mengelola kesehatan seksual Anda dapat mengurangi tekanan kerja pada NHS (Layanan Kesehatan Britania Raya)," tandasnya.

Baca Juga: Apes! Begini Nasib Maling Rp 20 Juta dari Rumah Pasien Positif Corona

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI