3. Pengganti Lirik 'Nabi' dengan Nama Hewan Mengaku Tak Tahu Siapa Aisyah

Video penghinaan lagu 'Aisyah Istri Rasulullah' beredar di media sosial. Video tersebut meresahkan masyarakat hingga akhirnya pelaku diciduk pihak berwajib. Namun saat menjalani pemeriksaan, pelaku mengaku tak tahu siapa Aisyah.
Video pengakuan pelaku saat menjalani pemeriksaan ini pun juga tersebar di jagat maya.
4. Lagu Aisyah Istri Rasulullah Kembali Dilecehkan, Gus Miftah Buka Suara

Jagat media sosial kembali digegerkan dengan aksi oknum yang melecehkan lagu Aisyah Istri Rasulullah. Hal itu pun sampai ke telinga pendakwah Gus Miftah.
Gus Miftah mengaku mendapat banyak aduan dari warganet mengenai perbuatan tidak sopan itu.
Baca Juga: Mundur dari DPR RI, Ini Kandidat Kuat Pengganti Hanafi Rais
5. Viral Diduga Mesum saat Bikin Tik-Tok, Sekelompok Remaja Digrebek