Sekolah di Korsel Buka Pekan Depan, Guru dan Murid Wajib Pakai Masker

Senin, 04 Mei 2020 | 18:27 WIB
Sekolah di Korsel Buka Pekan Depan, Guru dan Murid Wajib Pakai Masker
Ilustrasi sekolah. (Unsplash/Feliphe S)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Korea (KCDC) mengatakan pada Senin (4/5), ada 8 kasus baru, yang mana semuanya merupakan kasus impor. Sementara, total kasus Covid-19 di Korsel kini mencapai 10.801 dengan 252 kematian.

"Kami tidak meyakini adanya peningkatan infeksi Covid-19 di sekolah setelah sekolah dibuka kembali, namun kami juga tidak boleh mengesampingkan hal itu," kata direktur KCDC Jeong Eun-kyeong.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI