Suara.com - Salat witir adalah salat sunah yang dianjurkan dilakukan untuk menutup salat sunah lainnya, misalnya seperti setelah salat tarawih di bulan Ramadan.
Selesai salam rakaat terakhir salat witir, kita dianjurkan untuk memanjatkan doa dan wirid.
Menyadur dari NU Online, adapun bacaan dan doa yang dipanjatkan setelah salat witir adalah sebagai berikut:
1. Syahadat
Baca Juga: 10 Fakta Menarik Serial Netflix Money Heist
Asyhadu an l ilha illallh.
Artinya, “Aku bersaksi bahwa tiada tuhan selain Allah.”
2. Istigfar
Astaghfirullhal'adzim.
Artinya, “Aku memohon ampunan Allah.”
Baca Juga: Hari Pertama Perpanjangan PSBB, Sejumlah Ruas Jalan Jakarta Siang Hari Sepi
3. Permohonan ridha dan surga Allah