Ciri-ciri Terkena Virus Corona, Ini Tahapan dan Gejala Selain Batuk Demam

Selasa, 14 April 2020 | 10:02 WIB
Ciri-ciri Terkena Virus Corona, Ini Tahapan dan Gejala Selain Batuk Demam
Batuk merupakan salah satu gejala infeksi pneumonia, termasuk juga gejala atau ciri-ciri terkena virus corona Covid-19. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hal ini dijelaskan oleh dr Ruri D. Pamela, SpKK dari RS Dr Suyoto sekaligus founder dari CELV Dermatology Clinic Jakarta. Banyak ahli sepakat bahwa Covid-19 juga menyebabkan gejala tak biasa pada organ lain seperti mata, saluran pencernaan, dan kulit.

Baca selengkapnya

3. Mata merah

Ilustrasi: mata merah. (Shutterstock)
Ilustrasi: mata merah. (Shutterstock)

Selama ini, diyakini bahwa demam, kelelahan, batuk kering, nyeri badan, sakit tenggorokan, dan diare adalah gejala umum yang akan dialami seseorang ketika terinfeksi virus corona Covid-19. Belakangan, diketahui juga bahwa kehilangan penciuman dan penurunan indera perasa juga jadi salah satu ciri terkena Covid-19.

Baca Juga: Ditangkap Narkoba saat Wabah Corona, Tio Pakusadewo Tak Pakai Masker

Nah, kini ada temuan baru yang mengungkap bahwa sakit mata atau mata merah juga jadi gejala umum infeksi Covid-19. Hal ini diungkap oleh perawat berpengalaman di Washington, seperti diwartakan laman Medical Daily, Sabtu (28/3/2020).

Baca selengkapnya

4. Kehilangan indera penciuman

Ilustrasi hidung. (Shutterstock)
Ilustrasi hidung. (Shutterstock)

Kehilangan indera penciuman dan perasa termasuk gejala lain infeksi virus corona Covid-19. Gejala ini pun turut dirasakan oleh seorang pria asal Singapura.

Hugh Mason, pria 53 tahun asal Singapura ini menyadari mulai kehilangan indera penciumannya pada Senin (23/3/2020). Saat itu ia menyadari tidak bisa mencium bau jeruk.

Baca Juga: Tak Disangka, Ini 4 Sisi Positif Punya Rekan Kerja yang Menyebalkan

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI