Bliss pergi ke ruang bawah tanah dan keluar ke teras belakang bersama pacarnya.
Sambil memegang pistol, Bliss berkata kepada pacarnya, "Saya sudah bicara dengan Tuhan dan saya harus melakukan ini".
"Korban lari dari teras dan dia menembaknya empat kali memukulnya sekali. Bliss kemudian menembak dirinya sendiri," kata polisi.
Namun polisi tidak menjelaskan benar atau tidaknya pelaku kehilangan pekerjaannya karena krisis ekonomi yang disebabkan oleh pandemi Covid-19 ini.
Baca Juga: Gubernur BI Yakin Rupiah Tak Akan Tembus Rp 20.000 per Dolar AS
Catatan Redaksi:
Hidup seringkali sangat sulit dan membuat stres, tetapi kematian tidak pernah menjadi jawabannya. Jika Anda atau seseorang yang Anda kenal sedang mengalami masa sulit dan berkecenderungan bunuh diri, sila hubungi dokter kesehatan jiwa di Puskesmas atau Rumah sakit terdekat. Bisa juga Anda menghubungi LSM Jangan Bunuh Diri melalui email [email protected] dan telepon di 021 9696 9293. Ada pula nomor hotline Halo Kemkes di 1500-567 yang bisa dihubungi untuk mendapatkan informasi di bidang kesehatan, 24 jam.