Publik Bandingkan Kebijakan Internet Malaysia - Indonesia saat Covid-19

Senin, 30 Maret 2020 | 13:00 WIB
Publik Bandingkan Kebijakan Internet Malaysia - Indonesia saat Covid-19
Ilustrasi internet. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Melalui paket stimulus ekonomi, warga Malaysia akan menerima internet gratis senilai US $ 139 juta (Rp 2,2 triliun) mulai 1 April 2020 hingga status darurat berakhir.

Pemerintah Malaysia juga memberikan tambahan US $ 93 juta (Rp 1,4 triliun) untuk meningkatkan kemampuan jangkauan jaringan.

Sementara itu, perusahaan telekomunikasi setempat menyambut baik langkah pemerintah Malaysia.

Pengguna Maxis, Celcom, Digi, dan U Mobile prabayar dan pascabayar akan menerima data 1GB gratis setiap hari. Mereka dapat memakainya mulai pukul 08.00 hingga 18.00, pada 1 April.

Baca Juga: 5 Kegiatan Asyik Ini Bikin WFH Jadi Lebih Menyenangkan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI