Jakarta Hujan Deras: Pintu Air Jembatan Merah Siaga 1, Lainnya Siaga 2

Jum'at, 24 Januari 2020 | 11:45 WIB
Jakarta Hujan Deras: Pintu Air Jembatan Merah Siaga 1, Lainnya Siaga 2
Pintu Air Jembatan Merah. (Foto: Antaranews.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hujan yang diperkirakan terjadi membuat suhu udara wilayah Jakarta lebih sejuk yakni antara 24-32 derajat Celcius dengan kelembapan udara berkisar antara 80 hingga 95 persen.

Adapun angin yang bertiup di DKI Jakarta dari arah Barat dan Barat Laut dengan kecepatan antara 0,5 hingga 25 kilometer per jam.

BMKG juga mengingatkan warga DKI Jakarta untuk mewaspadai adanya potensi hujan sedang hingga lebat yang disertai kilat atau petir dan angin kencang terjadi di wilayah Jakarta Pusat, Jakarta Barat, Jakarta Selatan, Jakarta Timur dan Jakarta Utara.

Baca Juga: Pantang Tancap Gas, Ini Pertolongan Pertama pada Mobil Pasca Banjir

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI