Presiden Prancis Emmanuel Macron Usir Polisi Israel saat Masuk Gereja

Kamis, 23 Januari 2020 | 13:53 WIB
Presiden Prancis Emmanuel Macron Usir Polisi Israel saat Masuk Gereja
Presiden Prancis, Emmanuel Macron. [Ian LANGSDON / POOL / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Polisi Israel mengatakan bahwa ketika Macron tiba di gereja "ada diskusi" antara petugas keamanan Israel dan Perancis tentang pengawalan presiden.

Peristiwa ini pernah terjadi sebelumnya di tahun 1996, Presiden Prancis saat itu Jacques Chirac kehilangan kesabaran dengan adanya agen keamanan Israel di gereja yang sama.

Ia mengatakan kepada salah satu dari mereka bahwa upaya keamanan yang dilakukan polisi Israel adalah "provokasi". Chirac mengancam untuk kembali ke pesawatnya.

Chirac menolak untuk memasuki St Anne sampai keamanan Israel meninggalkan situs.

Baca Juga: Tak Lupa Jasa Salles dan Bruno Matos, Paul Munster Ucapkan Terima Kasih

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI