Terbiasa Mandiri Sejak Kecil, Ini Profil Mensesneg Pratikno

Rabu, 23 Oktober 2019 | 21:36 WIB
Terbiasa Mandiri Sejak Kecil, Ini Profil Mensesneg Pratikno
Menteri Sekretaris Negara Pratikno diperkenalkan saat pengumuman Kabinet Kerja yang dipimpin Presiden Joko Widodo dan Wapres Jusuf Kalla di Istana Merdeka, Jakarta, Minggu (26/10/2014). (Foto: Antara/ Andika Wahyu)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Istri: Siti Faridah
  • Anak: 3

Pendidikan

  • S1 Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta (1985)
  • S2 MSocSc in Development Administration, Birmingham University, Inggris (1990)
  • S3 PhD in Political Science, Flinders University, Australia (1997)

Karier

  • Dosen UGM (1986-2019)
  • Pendiri LSM Asosiasi untuk Demokrasi dan Kesejahteraan Sosial (Ademos)
  • Wakil Dekan Bidang Akademik Fisipol UGM (2001-2004)
  • Dekan Fisipol UGM (2008-2012)
  • Moderator debat capres (2009)
  • Rektor UGM (2012-2014)

Baca Juga: Derita Penyakit SLE, Anak Mensesneg Pratikno Menghindari Bawang Putih

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI