5 Menteri Terkaya di Kabinet Jokowi Jilid II, Segini Hartanya

Rabu, 23 Oktober 2019 | 17:29 WIB
5 Menteri Terkaya di Kabinet Jokowi Jilid II, Segini Hartanya
Presiden Joko Widodo dan Wapres Ma'ruf Amin memperkenalkan jajaran menteri Kabinet Indonesia Maju di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (23/10). [ANTARA FOTO/Wahyu Putro]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Agus Gumiwang tiba di Istana Kepresidenan, Selasa (22/10/2019). (Suara.com/Ummy Saleh)
Agus Gumiwang tiba di Istana Kepresidenan, Selasa (22/10/2019). (Suara.com/Ummy Saleh)

3. Agus Gumiwang Kartasasmita

Kekayaan Menperin Agus Gumiwang sebesar Rp 220.390.959.541 dalam LHKPN yang terakhir diperbarui pada 2018.

Rinciannya, ada 27 bidang tanah dan bangunan milik Agus Gumiwang senilai Rp 110,48 miliar. Selain itu, dia juga punya harta bergerak lainnya sebesar Rp 13,7 miliar, surat berharga Rp 15,5 miliar, kas dan setara kas Rp 5,47 miliar, dan harta lainnya Rp 251,9 miliar.

Di lain sisi, ia juga masih menanggung beban utang sebesar Rp 104,82 miliar.

Baca Juga: Sertijab Menteri KKP dari Susi ke Edhy Prabowo

Menkominfo, Johnny G Plate. [Antara/Wahyu Putro]
Menkominfo, Johnny G Plate. [Antara/Wahyu Putro]

4. Johnny G Plate

LHKPN Menkominfo Johnny G Plate terakhir diperbarui pada 2018 dengan total kekayaan Rp 126.765.603.552.

Menurut laporan tersebut, harta Johnny G Plate berupa tanah dan bangunan mencapai nilai Rp 110 miliar, alat transportasi dan mesin Rp4,8 miliar, harta bergerak lainnya Rp 3,6 miliar, surat berharga Rp 4,4 miliar, juga kas dan setara kas Rp 6,05 miliar.

Ia juga masih memiliki tanggungan utang sebesar Rp 2,7 miliar.

Menteri Perindustrian periode 2014-2019 Airlangga Hartarto. (Suara.com/Ummi Saleh)
Menteri Perindustrian periode 2014-2019 Airlangga Hartarto. (Suara.com/Ummi Saleh)

5. Airlangga Hartarto

Baca Juga: Mantan Tukang Pijat dan Pencuci Baju Prabowo Itu Jadi Menteri

Menko Perekonomian Airlangga, menurut LHKPN terakhir pada 2018, memiliki total kekayaan Rp81.550.046.868.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI