Ratusan SMK Bakal Demo di DPR, KPAI Minta Orangtua Lakukan Pencegahan

Senin, 30 September 2019 | 10:52 WIB
Ratusan SMK Bakal Demo di DPR, KPAI Minta Orangtua Lakukan Pencegahan
Pengamanan gedung DPR RI jelang aksi demo, Senin (30/9/2019). (Suara.com/Fakhri Fuadi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) telah mendapat laporan pengaduan terkait adanya 119 daftar Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang akan turun ke jalan mengikuti aksi demonstrasi di depan Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Senin (30/9/2019) ini. Sebanyak 119 daftar SMK tersebut tersebar di wilayah Jakarta, Jawa Barat, dan Banten.

Komisioner KPAI Bidang Pendidikan, Retno Listyarti, mengatakan pihaknya mendapat laporan masyarakat terkait beredarnya poster-poster ajakan aksi demo besar pada 30 September 2019 pukul 13.00 WIB. Kemudian, sekitar pukul 08.00 WIB pihaknya pun menerima pengaduan terkait 119 daftar SMK yang diduga akan ikut dalam aksi demonstrasi.

"KPAI juga mendapatkan pengaduan melalui aplikasi WhasApp (WA) terkait 119 daftar SMK yang diduga berada di wilayah kewenangan Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta, Jawa Barat, dan Banten," kata Retno lewat keterangan tertulis yang diterima Suara.com, Senin (30/9/2019).

Retno kemudian mengimbau pada orangtua wali untuk segera mengambil tindakan-tindakan pencegahan. KPAI mengajak pada setiap orangtua wali untuk mengingatkan anak-anaknya tidak ikut aksi yang berpotensi rusuh dan membahayakan keselamatan.

Baca Juga: Demo STM Melawan Satu Orang Tewas, Kapolri: Bukan Pelajar atau Mahasiswa

"Kami berharap bapak/ibu segera membuat edaran melalui WA yang ditujukan kepada Para Kepala Sekolah SMA/SMK untuk segera berkoordinasi dengan Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan dan seluruh wali-wali kelas agar melakukan komunikasi dengan orangtua siswa melalui WA grup-grup orangtua, untuk mengecek keberadaan siswa dan memastikan para siswa pulang ke rumah masing-masing, kalau perlu orangtua langsung menjemput ke sekolah di jam pulang nanti," tegasnya.

Adapun daftar SMK yang diduga akan mengikuti aksi demonstrasi sebagaimana laporan pengaduan yang diterima KPAI yakni sebagai berikut;

1.Tri Dharma 46
2.Sekay 72
3.Meboet
4.Bastard
5.KN16
6.Aoet14
7.Rascal
8.Brasatoe
9.Yaspi
10.Borces
11.Yaspi
12.Dosq
13.Triple
14.Bepe
15.Wedhe
16.Yapam
17.Chimoet
18.TriDaya
19. Ghele 147 SENTUL
20.smk pelayaran 20 bogor
21.yapas tekindo
23.bhati taruna bogor
24.angkasa60tgr
25.stm poncol
26.tri dharma
27.byzad bgor
28.Bastard bogor 423
29. Zerman
30.Bw
31.Budi Utomo
32.dharma bakti
33.STM BHETE BOGOR
35.STM STEKMAL 76
36.Smoepy CIANJUR
37.NBM 62 Cipanas
38.KN Cileungsi
39.smk tri karya
40. Smk pijar
41.smk ypn
42. Yatek baru
43.smk Kusuma bangsa 318
44.Smk Wijaya Kusuma
45.smk abhe
46.smk radikal
47.Sma Pione
48.STM 8 Cempaka Putih
49.Bina Mandiri
50.Bina Bangsa
51.SMK SMUTY18
52.PASUNDAN117
53.AMS212
54.TAMSIS62
55.TEXAZ68
56.PADJAJARAN214
57.BINA TEKNIK224
58.FOURTAL84
59.ZADAM43
60.PERTANIAN691
61.LODAYA560
62.PERTANIAN 1 SKZ
63.NSK79
64.DWI DARMA798
65.AL MOESYAWIRIN 33 CRB
66.TAMSIS60CRB
67.stm taruna 135
68.smk naim 71
69smoepy 89 cipanas
70.maximum 26 cipanas
71.SMK SNEVER 20pustekJUR
72 StudentOrganik57
73.Crazy_student324
74. SMK TRITURA
75. Bynasha296
76. Briptu Yuri
77. STM KABOET 90
78. STM KESUMA BANGSA DPK.
79. _STM MANDIRI DEPOK_
80. _STM1
81.SKB 34 CPY
82.SMK KEMRAY DEPOK
83.SMK 2 GRAFIKA2103
84.STM HARAPAN 420
85.STMK Pembina Bangsa 79
86.STMK BASKARA 112
87.SAMAN 5 Scooter
88.STM BUDI UTOMO 6 DEPOK
89. Smk Stektan302 sukabumi
90. STM KARYA AGUNG 78
91.SMK ERA INFORMATIKA 27
92.DARUSSLLAM CIPUTAT
93. STM PILAR BANGSA 010
94. STM ANGKASA
92 STM 22 TANGGERANG ( DUKATA )
93.STM LBS09 TANGERANG RAYA
94.Dhesta98
95.SMK.N 7 Bekasi
96.KBM 105
97.stm sasmita jaya
98.STM VHATZER 96
99.STM PUSTEK 1721
100.STM VHANZER 52
101.STMPB010
102. STM TARUNA BANGSA 45
103.STM INOVASI 1728
104.STM KAPAL 615 LEGOK
105.STM BHATRIX 1910
106.STM BHONDER 1890
107.SMK 1 MOERAMAN
bukit kemuning Lampung Utara
109.SMK polimedik
110. STM KAMPUNG JAWA 2 JAKPUS
111.STM DZIRIEN 57 BKZ
112.SKB.DEPOK
113.Sman 1 Hambalang(19bkz)
114.erick stm Baskara
115. Royesic SMK PELITA NUSANTARA
116.STM KAMVAX 032
117.Smk nurhik 02
118.STM PEMBANGUNAN 21
119.STM STEMPER 135.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI