6. Dalam hidup ini saya memiliki mental seperti orang yang bermain sepada, bila saya tidak mengayuh sepeda maka saya akan jatuh, jika saya berhenti bekerja maka saya mati.
7. Tidak ada gunanya IQ anda tinggi namun malas, tidak miliki disiplin, yang penting adalah anda sehat dan mau berkorban untuk masa depan yang cerah.
8. Jadilah anak muda yang produktif, sehingga menjadi pribadi yang profesional dengan tidak melupakan dua hal yakni iman dan takwa.
9. Ketika muda, kita habisi dengan bermalas-malasan, maka tua juga akan malas-malasan lalu tak terasa besok mati, namun kalau kita banyak belajar dan banyak analisis maka saat dia tua, dia menang.
Baca Juga: BJ Habibie Pernah Alami Kebocoran Klep Jantung, Ini Gejala dan Penyebabnya!
10. Kalau bukan anak bangsa ini yang membangun bangsanya, siapa lagi? Jangan saudara mengharapkan orang lain yang datang membangun bangsa kita.