Ia bahkan me-retweet kicauan itu dan menyertakan doa untuk driver ojol dalam video.
"Kasih ibu sepanjang jalan. Semoga rida, rezeki, dan keberkahanNya senantiasa menyertai ibu, bayi, dan segenap keluarga mereka," tulis @lukmansaifuddin.
Belum ada tanggapan dari perusahaan teknologi penyedia jasa angkutan terkait untuk kisah driver yang viral ini.
Baca Juga: Driver Taksi Diamuk Massa di Jakpus, Blue Bird Beri Klarifikasi