Heboh Massa Aniaya Anggota TNI di Jambi, Diduga Buntut Konflik Lahan

Bangun Santoso Suara.Com
Jum'at, 19 Juli 2019 | 10:20 WIB
Heboh Massa Aniaya Anggota TNI di Jambi, Diduga Buntut Konflik Lahan
Barang bukti kasus massa aniaya anggota TNI di Jambi. (Metrojambi.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Meski demikian, Aidil enggan berkomentar banyak terkait insiden keributan itu. Ia beralasan, karena dirinya tidak ada di lokasi dan tidak terkait dengan sosok Muslim maupun SMB.

"Iya saya tidak bisa berstatement terkait insiden kemarin itu. Karena saya tidak di lokasi dan saya di sini hanya sebagai penasihat PPJ," kata Aidil.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI