Serangan Kelompok Misterius Bersenjata di Nigeria Tewaskan 43 Orang

Bangun Santoso Suara.Com
Rabu, 12 Juni 2019 | 09:41 WIB
Serangan Kelompok Misterius Bersenjata di Nigeria Tewaskan 43 Orang
Ilustrasi serangan bersenjata di wilayah Nigeria Tengah. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Banyak pemerintah provinsi, seperti Benue, telah mencoba menyelesaikan pertikaian dengan mengeluarkan undang-undang anti penggembalaan. Namun para penggembala merasa aturan itu tidak adil.

Pengamat mengatakan konflik itu disebabkan perebutan lahan yang makin sengit karena berkurangnya sumber daya alam dan menipisnya kekayaan danau Chad.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI