Jadi Korban Penjarahan 22 Mei, Usman Dijemput Polisi dan Dibawa ke Istana

Senin, 27 Mei 2019 | 14:55 WIB
Jadi Korban Penjarahan 22 Mei, Usman Dijemput Polisi dan Dibawa ke Istana
Usma (64) setelah bertemu dengan Presiden Jokowi. (Suara.com/Umay Saleh)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Usma adalah satu dari tiga pedagang asongan yang menjadi korban penjarahan pada saat aksi 22 Mei 2019. Dua korban jarahan lain yakni Abdul dan Ismail.

Keduanya juga sudah diundang Jokowi ke Istana Merdeka pada Jumat (24/5/2019). Setelah melakukan pertemuan Abdul dan Ismail juga mendapatkan modal dari Jokowi untuk membangun kembali usahanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI