Berikut ini cara membuat Es Mentimun Biji Selasih yang sehat dan menyegarkan untuk buka puasa dari channeL Youtube Dapur Emak Kos.
Bahan:
Mentimun
Jeruk nipis atau jeruk lemon
Air gula
Air matang
Biji selasih rendam air hangat
Es batu
Cara Membuat:
Baca Juga: Anda Punya Kolesterol Tinggi? Jangan Buka Puasa dengan Lima Makanan Ini!
1. Kupas mentimunnya dan serut sesuai selera kasar atau halus.
2. Potong jeruk nipis atau lemon lalu peras dan campur dengan biji selasih.
3. Masukkan air dingin dan gula (atau sirup). Cek rasa dan hidangkan dingin dengan campuran es batu.
Es Mentimun Biji Selasih jadi minuman segar yang tepat untuk menu buka puasa, karena gampang buatnya dan menyehatkan lho.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Yogyakarta Hari Ini, Bonus Resep Es Mentimun Biji Selasih