Sedangkan, pasangan nomor urut 02 Prabowo Subianto - Sandiaga Uno unggul di 2 provinsi, yakni Bengkulu dan Kalimantan Selatan dengan total perolehan suara 4.809.998. Terhitung selisih perolehan suara keduanya mencapai 2.603.101.
Berikut total perolehan suara 8 provinsi hasil rekapitulasi penghitungan suara tingkat nasional yang telah disahkan KPU RI per 12 Mei 2019.
Pilpres
Jokowi - Ma'ruf Amin : 7.413.099 suara
Prabowo - Sandiaga Uno : 4.809.998 suara
Baca Juga: Hari Ketiga Rekapitulasi Suara KPU: Sementara, Jokowi Unggul 2,6 Juta Suara
Pileg
PDIP : 3.151.046
Golkar : 1.585.303
Gerindra : 1.075.648
Nasdem : 1.051.475
PAN : 644.095
PKB : 626.921
PKS : 626.843
Demokrat : 618.619
PPP : 493.006
Perindo : 274.136
Hanura : 238.768
Berkarya : 236.451
PSI : 114.718
PBB : 91.956
Garuda : 51.749
PKPI : 37.226