Guru Besar IPB: Karhutla di Era Jokowi Ditangani Lebih Baik

Rabu, 20 Februari 2019 | 11:56 WIB
Guru Besar IPB: Karhutla di Era Jokowi Ditangani Lebih Baik
Personil Kepolisian Polres Aceh Barat bersama warga memadamkan api yang membakar lahan gambut dengan cara manual di Kawasan Desa Seuneubok, Kecamatan Johan Pahlawan, Aceh Barat, Aceh, Minggu (6/1). ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Indikator karhutla dalam bentuk hotspot juga menurun drastis, dari 70.971 hotspot di tahun 2015, jumlah hotspot bisa ditekan hingga hanya 9.245 di 2018. Penurunan hotspot ini hampir 85 persen.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI