Sejumlah warganet yang menyaksikan video ini memberikan apresiasi terhadap mereka. Meskipun memiliki keyakinan yang berbeda dalam hal capres, mereka tetap bisa akur saat berhadapan dengan massa pendukung lawan.
“Wow luar biasa. Nah ini yang namanya kampanye bisa saling peluk-pelukan, cipika-cipiki, berbeda tapi saling menghargai,” kata warganet @ary_duaajah.
“Seharusnya kampanye seperti ini, happy-happy bukan memecah belah,” tutur warganet @ibnasanmail.
“Kelar dah semua urusan kalau emak-emak yang turun,” ujar warganet @mtfco.
Baca Juga: Lagu Cinta untuk Almarhumah Istri Ayi Ecoutez