Hormati Korban Tsunami, Tak Ada Kembang Api di Semarang Bridge Fountain

Minggu, 30 Desember 2018 | 23:22 WIB
Hormati Korban Tsunami, Tak Ada Kembang Api di Semarang Bridge Fountain
Ilustrasi pesta kembang api tidak ada . [Suara.com/Muhaimin A Untung]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dimana Jalan Simongan akan dibuat menjadi satu arah dari utara menuju Selatan. Arus lalulintas dari arah Jalan Puspowarno akan dialihkan menuju Jalan Simongan.

"Jembatan Pleret akan ditutup untuk mengurangi crossing lalu lintas. Arus lalulintas dari Jalan Suyudono (Pasar Bulu) akan dialihkan menuju ke Jalan Basudewo," kata Hendi.

Untuk kantong parkir, disediakan di sisi ujung Jalan Bohong Silakan dan Jalan Madukoro Raya. Sementara, untuk lalu lintas kendaraan yang biasa memakai jalan Madukoro Raya dari dan ke Bandara Ahmad Yani akan dialihkan ke Jalan Anjasmoro.

Untuk menghormati korban tsunami, tak ada kembang api di Semarang Bridge Fountain.

Baca Juga: Komentari Kekalahan Telak Arsenal, Emery: Liga Inggris Butuh VAR Secepatnya

Kontributor : Adam Iyasa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI