Mereka meyakini Udin Pocong hendak mengambil uang dalam kotak amal masjid. Karenanya, mereka membaw Pocong ke SPKT Polres Kobar.
”Namun, pihak masjid tak melakukan pelaporan mengenai pelaku. Karenanya, kami memulangkan pelaku ke keluarga."
Dalam catatan kepolisian, Udin sempat berulah pada tahun 2015. Kala itu ia menyamar menjadi pocong dan membuat geger warga setempat.
Baca Juga: Eni Saragih Didakwa Menerima Gratifikasi dari Pihak Swasta, Ini Besarannya