Daerah Perlu Tingkatkan Anggaran Pengelolaan Lingkungan Hidup

MN Yunita Suara.Com
Senin, 26 November 2018 | 15:08 WIB
Daerah Perlu Tingkatkan Anggaran Pengelolaan Lingkungan Hidup
Perlu anggaran tambahan untuk pengelolaan lingkungan hidup di daerah. (Dok:KLHK)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dengan visi menjadikan Kabupaten Boyolali sebagai Water City, Green City, Smart City, banyak kebijakan yang mendorong kelestarian lingkungan seperti inisiasi perda perlindungan lahan pertanian berkelanjutan, pembuatan peta rawan bencana, dorongan untuk memperluas Ruang Terbuka Hijau, perlindungan mata air dan sebagainya.

Dalam rangka mencari kepala daerah yang teruji green leadershipnya, KLHK melalui penghargaan Nirwasita Tantra ingin mengetahui kapasitas kepala daerah dan juga keharmonisannya dengan DPRD dalam merumuskan kebijakan yang pro terhadap lingkungan hidup.

Hal ini penting karena semakin baiknya lingkungan hidup di sebuah daerah, maka kualitas hidup masyarakatnya semakin tinggi yang berujung ada pada semakin dekatnya tercipta masyarakat yang madani.

Baca Juga: KLHK Tetapkan SK Terkait Penanganan Pencemaran Sungai

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI