Baliho Caleg PSI Roboh Makan Korban Satu Ibu dan Seorang Bocah

Reza Gunadha Suara.Com
Senin, 12 November 2018 | 17:43 WIB
Baliho Caleg PSI Roboh Makan Korban Satu Ibu dan Seorang Bocah
Foto Jumiatun yang terluka akibat tertimpa APK caleg PSI di Jl. Pelita Tama, Kelurahan Rejomulyo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun, Senin (12/11 - 2018). [Madiunpos.com/Abdul Jalil]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bawaslu telah berkoordinasi dengan pihak PSI terkait peristiwa tersebut. Pihak PSI menyatakan akan bertanggung jawab dengan menanggung seluruh biaya pengobatan ketiga korban.

"PSI mau bertanggung jawab atas peristiwa itu. Bawaslu siap melakukan mediasi antara korban dan pihak partai," ujar dia.

Berita ini kali pertama diterbitkan Madiunpos.com dengan judul ”3 Orang Luka-Luka Tertimpa Baliho Caleg PSI di Kota Madiun

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI