Sekarung Kartu Indonesia Sehat Belum Terpakai Ditemukan Dibuang

Reza Gunadha Suara.Com
Minggu, 14 Oktober 2018 | 15:59 WIB
Sekarung Kartu Indonesia Sehat Belum Terpakai Ditemukan Dibuang
Katru Indonesia Sehat Dibuang di Pandeglang Ratusan amplop Kartu Indonesia Sehat yang dibuang ke tempat sampah di Desa Sukarame, Pandeglang. [Bantenhits]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Kami belum bisa memastikan kedaluarsa atau belum, tapi barang tersebut asli,” katanya.

Indra menuturkan, polisi akan berkoordinasi dengan BPJS untuk memastikan keaslian dan tahun terbit kartu tersebut.

“Total yang dibuang itu ada 748 KIS. Kami akan konfirmasi ke nama-nama yang ada di kartunya,” tandasnya.

Berita ini kali pertama diterbitkan Bantennews.co.id dengan judul "Satu Karung KIS Ditemukan Dibuang di Tempat Sampah di Pandeglang"

Baca Juga: Detik-detik Augie Fantinus Tegur Polisi yang Dituduh Jual Tiket

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI