Selain ijazah dan kartu identitas itu, tas tersebut juga berisi pakaian kotor, earphone hingga ikat pinggang.
Polisi menduga, tas tersebut merupakan milik salah seorang mahasiswa yang tertinggal dan saat ini barang-barang tersebut tengah diperiksa.
"Tasnya sudah diamankan," imbuh Alexander.
Kontributor : Anggy Muda