Tinggalkan Arena Pencak Silat, Prabowo: Olahraga Kok Pilpres?

Rabu, 29 Agustus 2018 | 14:13 WIB
Tinggalkan Arena Pencak Silat, Prabowo: Olahraga Kok Pilpres?
Prabowo Subianto. (Suara.com/Ria Rizki)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Di hari yang sama, medali emas pun direbut oleh Wilantari Ayu Sidan dan Ni Made Dwiyanti. Ganda putri tersebut berhasil mengalahkan lawannya dengan perolehan skor tertinggi yakni 574.

Sedangkan medali emas lainnya direbut kelas seni tunggal putra Sugianto dengan perolehan skor 471. Total sementara Indonesia telah mengumpulkan 27 emas dan menduduki peringkat empat dibawah negara China, Jepang dan Korea Selatan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI