Untuk diketahui, Jokowi mempopulerkan baju kotak-kotak saat mengikuti kontestasi di Pilkada 2012. Saat itu, pasangan Jokowi dan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) menang.
Saat maju di Pilpres 2014 bersama Jusuf Kalla, Jokowi kembali mengenakan pakaian kemeja kotak-kotak ciri khasnya. Setelah terpilih, Jokowi - JK beserta menteri di kabinet kerja mulai memakai kemeja putih polos.
"Semuanya pasti akan niru. Ini kan era milineal, jadi baju itu harus menarik bagi siapa saja," kata Pramono.
Baca Juga: Jokowi Masih Mampu Atasi Gempa Lombok, Belum Butuh Bantuan Asing